Terkonfirmasi Positif Covid-19 di Mentawai bertambah 5 Orang dan Pasien Sembuh 1 Orang

×

Terkonfirmasi Positif Covid-19 di Mentawai bertambah 5 Orang dan Pasien Sembuh 1 Orang

Bagikan berita
Terkonfirmasi Positif Covid-19 di Mentawai bertambah 5 Orang dan Pasien Sembuh 1 Orang
Terkonfirmasi Positif Covid-19 di Mentawai bertambah 5 Orang dan Pasien Sembuh 1 Orang

5. Anak laki-laki umur 10 th.inisial S.O.kode identitas 18622.l.warga sioban, Pelajar SD Sioban, riwayat perjalanan tidak ada.pasien ini merupakan teman bermain F.A.

Yang mana 4 pasien terkonfirmasi positif di duga terinfeksi dari perjalanan selama berada di Padang kembali ke sioban pada tanggal 13 Oktober 2020," ucap Lahmuddin.

Disebutkannya, kelima pasien terkonfirmasi positif covid-19 saat ini sudah di isolasi di puskesmas sioban. Pasien sembuh ada 1 orang, Pria umur 29 th.kode 15312.l. warga sioban. Pekerjaan PH puskesmas sioban.

Selanjutnya, pasien yang masih menjalani perawatan di RSUD Mentawai  6 orang,

Isolasi fasilitas khusus 3 orang, Isolasi mandiri  7 orang, Isolasi Aceh 1 orang, Isolasi puskesmas sioban 9 orang, Isolasi puskesmas sikakap 2 orang, Isolasi, puskesmas malakopak 1 orang, Isolasi padang 2 orang dan Isolasi muara siberut 3 orang.

Hingga hari ini total terkonfirmasi positif covid-19 di Mentawai 34 orang, Meninggal dunia tidak ada dan pasien sembuh 60 orang," paparnya.

Lahmuddin juga berharap,  supaya seluruh masyarakat untuk tetap mematuhi anjuran pemerintah dengan mengikuti aturan protokol kesehatan, sehingga tidak terpapar dari Corona Virus Disease 2019(Covid-19).

"Kita, haruslah bersama-sama saling mendukung dalam memutus rantai covid-19 di wilayah kabupaten kepulauan Mentawai dan tetap  mematuhi protokol kesehatan dengan,  memakai masker, cuci tangan, jaga jarak serta hindari keramaian," tutur Lahmuddin, mengakhiri. (ash)

Editor : Sri Agustini
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini