
![]() |
Evakuasi mobil terbakar di Tol Solo-Sragen, Jumat (18/12/2020). |
Sragen, Kupasonline --Mobil terbakar di Exit Tol Sragen melibatkan satu orang tewas dalam peristiwa tersebut. Mobil terbakar di jalur Tol Solo-Sragen tepatnya di dekat jalur exit Tol Pungkruk, Kecamatan Sidoharjo, Kabupaten Sragen, Jawa Tengah.
Baca juga: Wujudkan Layanan Prima, PLN Icon Plus Lakukan Pemeliharaan Jaringan Fiber Optik di Sungai Apit
"Benar ada kecelakaan di dekat exit Tol Pungkruk. Saat ini sedang proses evakuasi," ujar Kapolsek Sidoharjo AKP Agung Ary, dihubungi, Jumat (18/12/2020). Dilansir dari detik.com
Baca juga: Pererat Hubungan dengan Pelanggan, PLN Icon Plus Gelar Kunjungan TERANET di Kota Pekanbaru
"Korban meninggal satu orang. Lebih jelasnya ke unit laka karena ini ditangani unit laka," lanjutnya.