6 Deretan Wisata Hits di Jawa Timur, Cocok Dijadikan Tujuan Berlibur

×

6 Deretan Wisata Hits di Jawa Timur, Cocok Dijadikan Tujuan Berlibur

Bagikan berita
Pantai Banyu Tibo Pacitan. (Foto: Dok istimewa)
Pantai Banyu Tibo Pacitan. (Foto: Dok istimewa)

Jalur ini adalah area kunjungan yang paling ramai, terutama pada hari libur.Ada banyak jenis kegiatan yang bisa dilakukan di kawasan ini seperti berkemah, menyaksikan pemandangan, menunggang kuda ke lautan pasir atau berjalan kaki.

2. Kawah Ijen[caption id="attachment_44329" align="alignnone" width="600"]Pesona Keindahan Kawah Ijen. (Foto: Dok Istimewa) Pesona Keindahan Kawah Ijen. (Foto: Dok Istimewa)[/caption]

Dataran Tinggi Ijen atau dikenal sebagai Kawah Ijen terletak di Banyuwangi, Jawa Timur.Kawah aktif ini berukuran 950 kali 600 meter dan terletak di puncak Gunung Ijen.

Kawahnya memiliki warna pirus yang indah sehingga membuat siapa saja yang melihatnya terpesona.Wisatawan yang datang ke Kawah Ijen juga dapat menyaksikan fenomena api biru atau blue fire.

Pengunjung harus mendak dahulu selama dua jam hingga puncak, diikuti dengan pendakian 45 menit ke tepi kawah.Api biru merupakan fenomena dari gas belerang yang muncul dari retakan dengan suhu sekitar 600 derajat Celcius. Nyala api bisa mencapai tinggi 5 meter.

Untuk bisa melihatnya, kamu harus mulai mendaki gunung pada jam 01.00 atau 02.00 dini hari.Untuk masyarakat sekitar, Kawah Ijen juga memberikan manfaat ekonomi untuk menjalankan kehidupan mereka.

Masyarakat menggunakan kawah sebagai lokasi penambangan batu belerang. Setiap hari, mereka membawa keranjang berisi bongkahan belerang yang diambil dari bagian bawah kawah.

3. Telaga Sarangan[caption id="attachment_44330" align="alignnone" width="640"]Telaga Sarangan. (Foto: Dok Istimewa) Telaga Sarangan. (Foto: Dok Istimewa)[/caption]

Telaga Sarangan berlokasi di Ngluweng. Sarangan, Plaosan, Magetan, Jawa Timur.Telaga Sarangan ini mempunyai pemandangan yang indah dengan di kelilingi bukit-bukit nan hijau sehingga menyuguhkan pemandangan yang indah.

Di tempat ini juga terdapat area permainan untuk anak-anak sehingga kamu yang mempunyai anak tak usah bingung kalau anaknya rewel.Telaga Sarangan bisa kamu kunjungi setiap hari mulai pukul 07.00-18.00 WIB.

Editor : Sri Agustini
Tag:
Bagikan

Berita Terkait
Terkini